Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018

Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018 - Hallo sahabat Edisi Review Otomotif, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Review otomotif 2018, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018
link : Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018

Baca juga


Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018

Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual

Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual


Harga Daihatsu Sigra 2018 Apabila Toyota memiliki Calya, maka Daihatsu memiliki mobil MPV murah bernama Sigra. Mobil ini menggunakan platform mesin dan desain yang sama dengan Calya. Pasalnya Toyota dan Daihatsu berkolaborasi dalam mengembangkan mobil murah ini. Soal harga, sebenarnya harga mobil Daihatsu Sigra dibanderol lebih murah. Pasalnya mobil ini tersedia dalam varian mesin 1.0 Liter dan 1.2 Liter yang otomatis akan mempengaruhi harga jualnya. Bahkan masbro bisa mendapatkan mobil ini dengna harga 100 Jutaan. Sangat murah bukan ?

Murah bukan berarti murahan. Daihatsu membuktikan mobilnya sangat berkualitas dan layak dibeli masyarakat Indonesia. Daihatsu Sigra bisa menjadi solusi kebutuhan kendaraan roda empat yang murah untuk menunjang aktivitas sehari-hari. Fungsionalitas menjadi hal paling penting, sehingga beberapa fitur dikurangi untuk menekan harga jual Daihatsu Sigra agar semakin murah. Sigra juga termasuk salah satu mobil LCGC terbaik di Indonesia, dan untuk mengetahui berapa harga Daihatsu Sigra dan fitur yang dimilikinya, silahkan simak informasi dibawah ini.

Spesifikasi dan Harga Daihatsu Sigra 2018

Spesifikasi dan Harga Daihatsu Sigra

Spesifikasi dan Harga Daihatsu Sigra

Performa Mesin Daihatsu Sigra 2018

Tipe Mesin
  • 1KR-VE, DOHC VVT-i, 3 Silinder, 12 Katup (Tipe D & M)
  • 3NR-VE, DOHC Dual VVT-i, 4 Silinder, 16 Katup (Tipe X & R)
Volume Silinder
  • 998 cc  (Tipe D & M)
  • 1.197 cc (Tipe X & R)
Diameter x Langkah
  • 71,0 x 84,0 (Tipe D & M)
  • 72,5 x 725 (Tipe X & R)
Daya Maksimum
  • 67 PS/6000 rpm  (Tipe D & M)
  • 88 PS/6.000 rpm(Tipe X & R)
Torsi Maksimum
  • 89 Kg.m/4400 rpm (Tipe D & M)
  • 108 Kg.m/4.200 rpm (Tipe X & R)
Steering Rack & Pinion dengan Electric Power Steering
Sistem Transmisi 5 Speed Manual / 4 Speed Automatic

Total ada 4 tipe Daihatsu Sigra, yakni tipe D, M, X, dan R. Setiap tipe masih dibagi dalam varian transmisi matic serta manual. Khusu untuk tipe D dan Tipe M mengusung mesin 1KR-VE, DOHC VVT-i berkapasitas 998cc yang bisa mengeluarkan tenaga maksimum sebesar 67 PS pada 6.000 rpm dan torsi puncak mencapai 89 kg.m pada 4.400 rpm. Mesin 3 silinder tersebut memiliki 12 katup dan menggunakan sistem pembakaran Electronic Fuel Injection yang membuat konsumsi bahan bakar semakin irit.


Daihatsu Sigra menjadi salah satu mobil paling irit di Indonesia. Tentunya hal ini menambah daya tarik Daihatsu Sigra yang selam ini dikenal sebagai mobil murah meriah. Namun bagi masbro yang memiliki lebih banyak uang, maka kami sarankan untuk membeli tipe X dan tipe R yang mengusung mesin 3NR-VE, DOHC berteknologi DOHC berkapasitas 1.197cc. Mesin 4 silinder tersebut memiliki 16 buah katup dengan keluaran tenaga sebesar 88 PS pada 6.000 rpm dan torsi 108 kg.m pada 4.200 rpm.

Daihatsu menyediakan sistem transmisi otomatis 4 percepatan untuk tipe X dan tipe R. Sedangkan untuk tipe D dan tipe M hanya tersedia dalam varian manual 5 percepatan. Untuk mengoptimalkan pengendalian mobil ini, Daihatsu melengkapinya dengan sistem kemudi bertipe Rack & Pinion dengan Electric Power Steering yang membuat setir semakin ringan saat diajak bermanuver. Jangan harap mendapatkan fitur Tilt Steering dan Telescopic Steering, karena harga Daihatsu Sigra yang murah belum memungkinkan pemakaian fitur tersebut.

Spesifikasi Daihatsu Sigra

Spesifikasi Daihatsu Sigra

Interior & Eksterior Daihatsu Sigra 2018

Dimensi 4070 x 1655 x 1600 mm
Ground Clearance 180 mm
Jarak Pijak
  • 1.470 mm (Depan)
  • 1.475 mm (Belakang)
Jarak Sumbu Roda 2.525 mm
Kapasitas Tangki 36 Liter
Kapasitas Penumpang 7 Orang
Radius Putar Minimum 4,5 meter

Cara mengendarai mobil matic Sigra tidak berbeda jauh dengan mobil matic pada umumnya. Pasalnya mobil ini menggunakan transmisi convensional yang terbukti sangat nyaman. Kenyamanan mobil ini juga didukung oleh interior yang luas dan ruang kabin senyap. Tersedia tiga baris kursi yang bisa menampung 7 orang penumpang. Inilah kelebihan Sigra yang tidak dimiliki Daihatsu Ayla. Mobil ini bisa menjadi alternatif selain Toyota Avanza yang notabennya sama-sama memiliki tiga baris kursi.



Demikianlah Artikel Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018

Sekianlah artikel Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018 dengan alamat link https://edisireviewotomotif.blogspot.com/2018/02/cari-harga-daihatsu-sigra-2018.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cari Harga Daihatsu Sigra 2018, Spesifikasi Matic & Manual - Otomotif 2018"

Post a Comment